Penyakit tersebut termasuk salah satu penyakit yang berbahaya dan mematikan. Untuk itu, jagalah kesehatan diri kita serta kesehatan lingkungan sekitar kita, agar kita bisa mencegah terserangnya penyakit jenis ini. Namun, jika anda sudah terlanjur menderita penyakit TBC, teruslah berusaha mencari solusi yang tepat untuk mengatasinya. Pengobatan bisa anda lakukan dengan medis atau secara alami. Cara mengobati TBC secara medis tentunya anda harus mendatangi dokter spesialis penyakit dalam yang sangat ahli untuk penyakit TBC. Sedangkan cara mengobati penyakit TBC secara alami, anda bisa menggunakan beberapa bahan alam yang tersedia di sekitar kita yang mana bahan – bahan tersebut memiliki kemampuan yang sama dengan obat kimia dalam mengatasi penyakit TBC.
Cara mengobati penyakit TBC secara alami yaitu dengan menggunakan bahan – bahan alam yang dipercaya bisa mengobati penyakit TBC. Ada beberapa cara untuk mengobati TBC dengan menggunakan bahan – bahan alami yaitu sebagai berikut :
1. Cara 1. Bahannya 15 biji bunga melati yang sudah kering, 5 lbr daun sembung, dan 1 ruas akar alang alang. Cara mengolahnya adalah rebus semua bahan di atas dengan 1 liter air, diamkan hingga air berkurang menjadi setengahnya, dan minum ramuan ini 2 kali sehari sebanyak 1/4 gelas.
2. Cara 2. Bahannya adalah 50 gram kulit pohon papaya, 20 gram pegangan dan 10 gram kencur. Cara Mengolahnya adalah haluskan semua bahan hingga menyatu, rebus dalam air 800 cc liter, diamkan hingga airnya menjadi 400 cc liter lalu minum ramuan ini hingga habis dalam kurun waktu 2 hari.
Demikian cara mengobati dan ciri ciri penyakit TBC secara alami dengan menggunakan bahan – bahan alami yang saat ini banyak kita jumpai di lingkungan sekitar kita. Anda bisa menemukan cara – cara lainnya untuk mengobati TBC yaitu dengan cara mengunjungi website Guesehat.com. Website ini berisi beragam artikel bermutu yang membahas tentang berbagai hal yang berkaitan dengan kesehatan, teknologi, dan juga yang lain.
No comments:
Post a Comment